eJournal PIN

Program S1 PIN Fisip Universitas Mulawarman

Studi Tentang Kesetaraan Gender dalam Karier Aparatur Sipil Negara di Kantor Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Kutai Timur (Marcella Natalia Sumule)

Print Friendly, PDF & Email

Submitted by: Sumule, Marcella Natalia
On: Jan 24, 2019 @ 2:48 PM
IP: 192.168.10.6

  • Judul artikel eJournal: Studi Tentang Kesetaraan Gender dalam Karier Aparatur Sipil Negara di Kantor Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Kutai Timur
  • Pengarang (nama mhs): Marcella Natalia Sumule
  • Abstrak (max. 1600 huruf atau 250 kata): Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui Kesetaraan gender dalam Karier Aparatur Sipil Negara di Kantor Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Kutai Timur. Penelitian ini mengunakan sampel sebanyak 56 orang Aparatur Sipil Negara yang ada di Kantor Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Kutai Timur, dengan menggunakan dengan menggunakan metode kuantitatif dan teknik analisis data komparatif Paired Samples T-Test. Data penelitian yang diperoleh dengan cara penyebaran kusioner kemudian dianalisis dengan menggunakan Skala likert. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Kesetaraan Gender dalam Karier Aparatur Sipil Negara di Kantor Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Kutai Timur memiliki perbedaan dalam karier pegawai. Sedangkan karier dari Aparatur Sipil Negara laki-laki sebanyak 22,75 dan Pegawai Perempuan sebanyak 24,08. Berdasarkan hasil yang diperoleh maka dikatakan bahwa Aparatur Sipil Negara laki-laki dengan Aparatur Sipil Negara perempuan mempunyai perbedaan Kesetaraan Gender dalam Karier setiap Aparatur Sipil Negara.
  • Kata kunci (max. 80 huruf atau 10 kata): kesetaraan, gender, karier, aparatur sipil negara, partisipasi.
  • NIM: 1502025169
  • Angkatan (tahun masuk, mis. 2009): 2015
  • Program Studi: Program S1 Pemerintahan Integratif
  • Sumber tulisan: Skripsi
  • Pembimbing: 1. Prof. Dr. Hj. Ạji Ratna Kusuma, M.Si 2. Nur Hasanah, S.Sos, M.Si
  • Nama eJournal: eJournal Pemerintahan Integratif
  • Volume: 7
  • Nomor: 1
  • Tahun: 2019
  • File artikel eJournal (format .PDF, max. 5 Mb): pin_mule (01-24-19-02-48-25).pdf (506 kB)